Buat kamu yang tertarik seni peran ada kabar baik nih dari Prima Founder Record. Bea Serendy, salah satu penyanyi muda dari Yogyakarta akan mengadakan casting online untuk produksi video klip dari salah satu single terbarunya yang berjudul “Sampai Matahari Berhenti Bersinar”. Tertarik? Yuk baca syarat-syarat untuk jadi model video klipnya;
Kriteria:
- Pria
- Usia 14 – 17 tahun
- Tinggi badan 170 – 177 cm
- Memiliki berat badan ideal
- Ijin dari orang tua / wali
Video profile:
- Tampak seluruh badan dari kaki hingga kepala
- Menyebutkan nama, usia, tinggi badan, berat badan, pengalaman akting, alasan mengikuti casting
- Durasi maksimal 1 menit
Photo profile:
- Foto seluruh badan tampak depan, kanan, kiri
- Foto close-up wajah tampak depan, kanan, kiri
Jika kamu memenuhi kualifikasi di atas segera kirimkan profile kamu melalui WhatsApp 081223335758 paling lambat tanggal 16 Maret 2021. Peserta yang terpilih akan diumumkan tanggl 18 Maret 2021 dan akan mengikuti tahap casting berikutnya di Jogjakarta.
Gimana? Ayo daftarkan diri kamu, atau ajak temanmu untuk casting di video klip terbaru Bea Serendy.